Tuesday, February 18, 2025
HomeDAERAHPedagang Bunga 'Laris' Saat Warga Nyekar di TPU

Pedagang Bunga ‘Laris’ Saat Warga Nyekar di TPU

 

PRINGSEWU – Tradisi nyekar atau yang kita kenal dengan ziarah kubur bukanlah suatu yang asing bagi umat Muslim, apalagi menjelang bulan suci Ramadhan, hari raya Idul Fitri ataupun hari besar lainnya.

Dari pantauan Wartawan infolamoungnews.com, sejumlah masyarakat Pringsewu dan sekitarnya, mulai memadati beberapa Tempat Pemakaman Umum (TPU) di dusun Blitar Pekon Patoman kecamatan Pagelaran, kabupaten Pringsewu. Rabu, (22/3/2023).

Tradisi Nyekar pada tahun ini cukup ramai para perjiarah.

Seperti yang dilakukan Darmo satu persatu setiap kuburan keluarga yang di ziarahi, sembari melantunkan asma Allah.

Untuk mendoakan kerabat masing-masing yang sudah meninggal dunia,Mereka terlihat berziarah bersama sanak saudara, katanya.

Bahkan sejak dua hari ini sangat ramai warga yang datang TPU, Mbah Sobari serta mbah Timen selalu pengurus makam menuturkan tahun ini cukup ramai masyrakat yang datang untuk berjiarah apalagi di waktu sore kendaraan cukup padat di lokasi pemakaman silih berganti, ujarnya.

“Alhamdulilah, sudah selesai kami bersihkan dan membaca doa-doa kepada sanak family yang lebih duluan dipanggil Allah SWT,” pungkasnya. (*Ari)

مقالات ذات صلة

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Baca Lainnya :